Prediksi skor Manchester United vs Aston Villa 4 April 2015 – Liga Inggris yang sudah memasuki pekan ke 31 ini semakin memanaskan jalannya pertandingan liga. Di pekan ini Manchester United alias MU akan di pertemukan dengan Aston Villa. Pertandingan yang akan dilakukan pada tanggal 4 april 2015 akan menjadi permainan yang sangat ditunggu terlebih lagi oleh para pendukung setan merah karena memang dimainkan di Old Traford kandang dari Mu pada pukul 23.30 wib.
Prediksi skor bola kali ini memberikan Anda informasi menarik mengenai prediksi skor pertandingan Manchester United vs Aston Villa 4 April 2015. Jiwa pasukan setan merah nampak sedang menggelora usai di pertandingan terakhirnya mampu mengatasi perlawana alot dari tuan rumah Liverpool dengan skor 1-2. Dengan tambahan 3 poin ini untuk sementara menempatkan MU di peringkat 4 dengan raihan 59 poin dari hasil 30 pertandingan. Peluang MU untuk mengkudeta posisi Arsenal di peringkat 3 cukup terbuka, asal MU mampu mengatasi Aston Villa sedangkan Arsenal gagal meraih poin penuh kala menjamu Liverpool.
Perjalanan Aston Villa di muim ini bisa di bilang jauh dari kata memuaskan. Karena sampai pekan ke 30 , Benteke dkk masih tertahan di peringkat 16 dengan raihan 28 poin dari hasil 30 pertandingan. Bahkan posisinya masih sangat rawan untuk terjerebah ke zona degradasi. Namun sayang di saat membutuhkan poin penuh justru di hadapkan pada laga lawatan ke kandang MU. Situasi makin rumit usai di laga terakhirnya Vill di permalukan tamunya Swansea dengan skor 0-1.
Prediksi pertandingan. Jika mengacu pada catatan head to head dan klasemen wajar jika MU begitu di unggulkan di laga ini. Namun tuan rumah patut waspada di mana di pertemuan terakhir Villa sukses menahan imbang MU dengan skor 1-1 di kandang sendiri. Tinggal kita lihat saja bagaimana pertandingan dari manchester united vs aston villa nanti.
Head to Head antara Manchester United Vs Aston Villa :
20 Desember; 2014 Aston Villa 1 – 1 Manchester United
29 Maret; 2014 Manchester United 4 – 1 Aston Villa
15 Desember; 2013 Aston Villa 0 – 3 Manchester United
23 April; 2013 Manchester United 3 – 0 Aston Villa
11 November; 2012 Aston Villa 2 – 3 Manchester United
Lima Laga Terakhir dari Tim Manchester United :
22 Maret; 2015 Liverpool 1 – 2 Manchester United
15 Maret; 2015 Manchester United 3 – 0 Tottenham
10 Maret; 2015 Manchester United 1 – 2 Arsenal
05 Maret; 2015 Newcastle 0 – 1 Manchester United
28 Februari; 2015 Manchester United 2 – 0 Sunderland
Lima Laga Terakhir dari Tim Aston Villa :
21 Maret; 2015 Aston Villa 0 – 1 Swansea City
14 Maret; 2015 Sunderland 0 – 4 Aston Villa
08 Maret; 2015 Aston Villa 2 – 1 West Bromwich
04 Maret; 2015 Aston Villa 2 – 1 West Bromwich
28 Februari; 2015 Newcastle 1 – 0 Aston Villa
Prediksi skor akhir pertandingan MU vs Aston Villa adalah 3 - 0 (Manchester United menang)
0 Komentar untuk "Prediksi Skor Manchester United Vs Aston Villa 4 april 2015"